Profil Dosen Fakultas Ushuluddin
- 30 Juli 2024
- Halaman Statis
- 1
-
Profil Prof. Dr. Fathul Mufid ,M.S.I.
Prof. Dr. H. Fathul Mufid, M.S.I menempuh pendidikan S.1, S2 dan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Prof. Dr. H. Mufid, M.SI dalam bentuk artikel jurnal dan buku diantaranya adalah (1) Demystifying the Islamic Thought Reconciliation Model of Mullah Sadra's Transcendent Theosophy (European Journal for Philosophy of Religion: 2023) (2) Buku Aqidah dan Filsafat Islam Untuk Kemanusiaan (2020); (3) Madzhab Ketiga Filsafat Islam Transenden Teosofi (Al-Hikmah AL-Muta’aliyah) Mulla Sadra (2020) (4) Filsafat Islam Madzhab Kedua : Teosofi Iluminasi (Hikmah Al-Isyraq) Suhrawardi Al-Maqtul (Kuningan : Goresan Pena, 2021) dan (5) Buku Ajar Filsafat Islam (Cirebon, Nusa Litera Insprirasi, 2022)
-
Profil Prof. Dr. H. Ahmad Atabik, Lc.,M.S.I.
Prof. Dr. H. Ahmad Atabik, Lc, M.S.I menempuh pendidikan S.1 di Universitas Al Azhar Kairo Mesir, pendidikan S2 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta dan pendidikan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Prof. Dr. H. Ahmad Atabik, Lc, M.SI dalam bentuk jurnal dan buku diantaranya adalah (1) Maqashid Quran’s critical view on Indonesian Ulema Council’s Fatwa on Halal Certification of COVID-19 Vaccine (Journal HTS Teologiese Studies/Theological Studies/2024) (2) Ngaji Bandongan: Tafsir Jalalain Gus Baha Study As A Paradigm Of Online Acculturation Of Turats And Social Media (Jurnal At-Tibyan: Jurnal Ilmu Alqur'an dan Tafsir/2024) (3) Sisi-sisi Kemukjizatan A-Qur'an (2021) (4) Disamping menulis artikel jurnal dan buku beliau juga aktif menterjemahkan Kitab Kitab Turast ke dalam bahasa Indonesia
-
Profil Prof. Dr. Hj. Umma Farida,Lc.,M.A.
Prof. Dr. Hj. Umma Farida,Lc.,M.A menempuh pendidikan S.1 di Universitas Al Azhar Kairo Mesir, pendidikan S2 UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Prof. Dr. Hj. Umma Farida,Lc.,M.A dalam bentuk buku diantaranya adalah Madzahib Tafsir (Idea Press Yogyakarta, 2007), al-Muqtat}afa>t min Qawa>‘id al-Lughah al-‘Arabiyyah (Nora Media, 2008), Paradigma Periwayatan dan Kritik Matan Hadis: Perspektif Jamal al-Banna (Idea Press Yogyakarta, 2009), Naqd al-Hadits (Brilliant Media Utama, 2009), Pemikiran dan Metode Tafsir al-Qur’an Kontemporer (Idea Press Yogyakarta, 2010), Metode Penelitian Hadis (Idea Press Yogyakarta, 2010), al-Kutub as-Sittah: Karakteristik, Metode dan Sistematika Penulisan-nya (Idea Press Yogyakarta, 2011), 25 Perempuan Teladan: ParaIstri, Putri, dan Sahabat Perempuan Nabi saw. (Idea Press Yogyakarta, 2012).
-
Profil Dr. Ma'mun Mu'min, M.Ag., M.Si., M.Hum
Dr. Ma'mun Mu'min, M.Ag., M.Si., M.Hum menempuh pendidikan S.1 di IAIN Sunan Gunung Jati Bandung, pendidikan S2 di IAIN Ar-Raniry Aceh dan Universitas Diponegoro Semarang, serta pendidikan S3 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
Karya Ma'mun Mu'min, M.Ag., M.Si., M.Hum dalam publikasi ilmiah adalah Membentuk Perilaku Beragama Melalui Konsep Wahdah Al-Wujud dan Wahdah Asy-Syuhud (Jurnal Esoterik 5(1), 145-164, 2019) dan The Effect of Education, Discipline, and Performance on Job Satisfaction at the Company (International Journal of Psychosocial Rehabilitation,24, 1891-1903, 2020)
-
Profil Dr. Hj. Ulya, M.Ag
Dr. Hj Ulya, M.Ag. menempuh pendidikan S.1 di IAIN Walisongo Semarang, pendidikan S2 di IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, serta pendidikan S3 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
Karya Dr. Hj. Ulya, M.Ag. dalam bentuk buku adalah (1) Hubungan Kekuasaan-Pengetahuan Dalam Pewacanaan Ulu al-Amr QS. an-Nisa' [4]: 59 Pada Tafsir al-Azhar : Memotret Diskusi Dasar Negara Indonesia Tahun 1955-1966 (Yogyakarta :Pustaka Pelajar, 2018); (2) Pandemi dalam Kacamata Agama dan Filsafat (Bunga Rampai, 2021) dan (3) Abstrak Webinar On Islamic Philosophy 2022 : Naradata Falsafah Islam 2022 (Buku Abstrak 2022)
-
Profil Dr. Hj. Nur Mahmudah, MA
Dr. Hj. Nur Mahmudah, MA menempuh pendidikan S.1 di IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, pendidikan S2 di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, serta pendidikan S3 di IAIN Sunan Ampel Surabaya
Karya Dr. Hj. Nur Mahmudah, MA dalam yang publish dalam Jurnal ilmiah diantaranya adalah Konsep Rezeki Anak dalam Perspektif Al-Qur'an (Penafsiran QS Al-An'am ayat 151 dan Al Isra ayat 31 (Tahun 2022)
-
Profil Dr. H. Nur Said, S.Ag., MA, M.Ag.
Dr. H. Nur Said, S.Ag., MA, M.Ag. menempuh pendidikan S.1 di IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, pendidikan S2 di IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, serta pendidikan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Dr. H. Nur Said, S.Ag., MA, M.Ag. dalam yang publish dalam Jurnal ilmiah diantaranya adalah Spirit Dagang Masyarakat MEnyambut Tradisi Dandangan di Kota Kudus (Sharia and Law Proceedings, Tahun 2022)
-
Profil Dr. Abdul Karim, SS, MA
Dr. Abdul Karim, SS, MA menempuh pendidikan S.1 di IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta, pendidikan S2 di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, serta pendidikan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Dr. Abdul Karim, SS, MA dalam bentuk buku diantaranya adalah Tafsir Gharib Al-Qur'an : Sistematika dan Metodologi yang ditulis bersama Dr. Mukhamad Agus Zuhurul Fuqohak, M.S.I. pada tahun 2021 dan Tafsir Hadis Tematik : Kajian Tema Akidah Akhlak pada tahun 2021 yang ditulis bersama Abdullah hanapi, M.Hum dan Waffada Arief Najiyya, MA
-
Profil Dr. Irzum Farihah, S.Ag., M.Si.
Dr. Irzum Farihah, S.Ag., M.Si. menempuh pendidikan S.1 di IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, pendidikan S2 di Universitas Gadjah Mada, serta pendidikan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Dr. Irzum Farihah, S.Ag., M.Si. terpublish dalam Jurnal diantaranya adalah Dinamika Organisasi Sosial Keagamaan di Pesisir Lamongan: Antara Inklusif dan Eksklusif, Jurnal Fikrah Sinta 2 pada tahun 2023 dan Implementasi Solidaritas Sosial Masyarakat pada Tradisi Golok-Golok Mentok di Kudus, UInScof UIN Raden Fatah Palembang
-
Profil Dr. Anisa Listiana, M.Ag.
Dr. Anisa Listiana, M.Ag. menempuh pendidikan S.1 di IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, pendidikan S2 di IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, serta pendidikan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Dr. Anisa Listiana, M.Ag. dalam Bunga rampai diantaranya adalah Pandemi dalam kacamata Filsafat pada tahun 2021 yang ditulis bersama sama dengan rekannya dosen Fakultas IAIN Kudus
-
Profil Dr. Efa Ida Amaliyah, M.A.
Dr. Efa Ida Amaliyah, M.A. menempuh pendidikan S.1 di IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, pendidikan S2 di Universitas Gadjah Mada Yogyakarta, serta pendidikan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Dr. Efa Ida Amaliyah, M.A. yang terbit dalam jurnal diantaranya adalah The Concept of Elite (Thoughts of Antonio Gramsci and the Study in Islamic Studies) (2022); Foreign Manufacturing Companies and Social Changes in Indonesia (2022) dan Desakralisasi Pesantren akibat Kasusu Asusula: Hak dan Kedudukan Santriwati dalam Pesantren Book Chapter dalam Konferensi Nasional Pendidikan HAM 2022
-
Profil Dr. Mukhamad Agus Zuhurul Fuqohak, M.S.I.
Dr. Mukhamad Agus Zuhurul Fuqohak, M.S.I. menempuh pendidikan S.1 di STAIN Kudus , pendidikan S2 di UIN Walisongo Semarang, serta pendidikan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Dr. Mukhamad Agus Zuhurul Fuqohak, M.S.I. dalam yang terbit dalam bentuk buku diantaranya adalah Sisi Sisi Kemukjizatan Al-Qur'an yang ditulis bersama Dr. H. Ahmad Atabik, Lc., MSI pada tahun 2021
-
Profil Dr. Muhamad Nurudin, M.Ag.
Dr. Muhamad Nurudin, M.Ag. menempuh pendidikan S.1 di IAIN Walisongo Semarang, pendidikan S2 di IAIN Ar Raniry Banda Aceh, serta pendidikan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Dr. Muhamad Nurudin, M.Ag. yang terbit dalam bentuk Jurnal diantaranya adalah Pemberdayaan Nilai-nilai al-Qur'an Hadis dalam Mewujudkan Kewirausaaahaan (Studi Kasus di Desa rendeng Kudus) pada tahun 2021dan Implementasi Pembacaan Yasin Fadhilah Dalam Memotivasi Rutinan Pengajian Malam Ahad Oleh Jam’iyyah Jinjit Sekar Langit Di Mejobo Kudus Tahun 2021
-
Profil Dr. Abdul Fatah, M.Si.
Dr. Abdul Fatah, M.Si. menempuh pendidikan S.1 di IAIN Walisongo Semarang, pendidikan S2 di Universitas Diponegoro Semarang, serta pendidikan S3 di UIN Walisongo Semarang
Karya Dr. Abdul Fatah, M.Si.yang terbit dalam bentuk Jurnal diantaranya adalah Qur?anic Edupreneur: Counter to Unemployment in Contemporary Indonesia pada tahun 2023 dan Comparative study of waqf signs between the Qur’anic Manuscripts of Medina and al-Quddus, Indonesia (tahun 2023)
-
Profil Dr. Muhammad Rikza Muqtada, M.Hum.
Dr. Muhammad Rikza Muqtada, M.Hum. menempuh pendidikan S.1 di IAIN Walisongo Semarang, pendidikan S2 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, serta pendidikan S3 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
Karya Dr. Muhammad Rikza Muqtada, M.Hum. dalam bentuk buku diantaranya adalah Halal Marketing : Strategi Teori dan Aplikasi Perspektif Al-Qur'an dan Hadis (Yogyakarta: Pustaka Ilmu, 2021) dan dalam Jurnal diantaranya Moderating Islam through Indonesian Moslem Manuscript on Ngariksa YouTube Channel: the Study of Sufi's Understanding on Qur'an and Hadith Text pada Tahun 2021
-
Profil Muhammad Misbah, Lc., M.Hum.
Muhammad Misbah, Lc., M.Hum. menempuh pendidikan S.1 di Universitas Al Azhar Mesir, pendidikan S2 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta,
Karya Muhammad Misbah, Lc., M.Hum. dalam bentuk buku diantaranya adalah Studi KIitab Hadis dari Ak-Muwatha Imam Malik hingga Al-Mustadrak AL Hakim yang ditulis bersama kawan kawannya. (Malang : Ahli Media Pres, 2020)
-
Profil Salmah Fa'atin, M.Ag.
Salmah Fa'atin, M.Ag. menempuh pendidikan S.1 dan S2 di IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta,
Karya Salmah Fa'atin, M.Ag. dalam bentuk jurnal diantaranya adalah Promoting Peaceful Classrooms Through a Spriritual Communication Model for Islamic Schools Tahun 2023 dan Neuroscience’S Principles and Al-Quran Recital Approaches Used on Covid-19 Patients During the Covid-19 Pandemic in Malaysia pada Tahun 2023
-
Profil Nuskhan Abid, M.Pd
Nuskhan Abid, M.Pd menempuh pendidikan S.1 di Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan PGRI Jombang, pendidikan S2 di Universitas Islam Malang
Karya Nuskhan Abid, M.Pd dalam jurnal diantaranya adalah Finding Religious Moderation on the Indonesian Endorsed Social Studies Textbooks: Critical Discourse Analysis Tahun 2022 dan Kajian Qualitative Meta-Analysis Belajar dan Pembelajaran Bahasa Inggris di Pesantren Tahun 2022
-
Profil Shofaussamawati, S.Ag., M.S.I.
Shofaussamawati, S.Ag., M.S.I. menempuh pendidikan S.1 di IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta dan pendidikan S2 di IAIN Walisongo Semarang,
Karya Shofaussamawati, S.Ag., M.S.I. dalam bentuk bunga rampai diantaranya adalah Pandemi dalam Kacamata Agama dan Filsafat yang ditulis bersama kawan-kawannya. (Cirebon : Nusa Literasi Insprirasi, 2021)
-
Profil Muh Amiruddin, M.A
Muh Amiruddin, M.A menempuh pendidikan S.1 di IAIN Walisongo Semarang dan pendidikan S2 di Erciyes University Turki,
Karya Muh Amiruddin, M.A dalam bentuk jurnal diantaranya adalah Popularity of Nukhbatul Fikar in Hadith Studies Tradition in Ottoman Turkiye, 2023 dan Socio-Genetic Motives of MUI’s Fatwa Regarding Covid-19 Based on Quran-Hadith, 2021
-
Profil Abdullah Hanapi, M.Hum.
Abdullah Hanapi, M.Hum. menempuh pendidikan S.1 dan S.2 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
Karya Abdullah Hanapi, M.Hum. dalam bentuk buku diantaranya adalah Tafsir Hadis Tematik : Kajian Tema Akidah Akhlak yang ditulis bersama Dr. Abdul Karim, SS,MA dan Waffada Arief Najiyya, MA (Cirebon : Nusa Literasi Insprirasi, 2021)
-
Profil Mochamad Tholib Khoiril Waro, M.Ag.
Mochamad Tholib Khoiril Waro, M.Ag. menempuh pendidikan S.1 dan S.2 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
Karya Mochamad Tholib Khoiril Waro, M.Ag. dalam publikasi ilmiah diantaranya adalah Kritik atas Pemikiran Saifuddin Zuhri dalam Kajian Living Hadis Tahun 2023 dan Kajian Plurasisme di Indonesia Tahun 2023
-
Profil Muhamad Hasan Asyadily, M.Ud
Muhamad Hasan Asyadily, M.Ud menempuh pendidikan S.1 dan S.2 di Institut Studi Islam Darus Salam Pondok Modern Darussalam Gontor Ponorogo
Karya Muhamad Hasan Asyadily, M.Ud dalam bentuk bunga rampai diantaranya adalah Pandemi dalam Kacamata Agama dan Filsafat yang ditulis bersama kwan kawannya pada tahun 2021
-
Profil Moh Muhtador, M.Hum
Moh Muhtador, M.Hum menempuh pendidikan S.1 di STAIN Kudus dan S.2 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
Karya Moh Muhtador, M.Hum dalam bentuk bunga rampai diantaranya adalah Pandemi dalam Kacamata Agama dan Filsafat yang ditulis bersama kwan kawannya pada tahun 2021
-
Profil Atika Ulfia Adlina, S.Psi.I., M.S.I.
Atika Ulfia Adlina, S.Psi.I., M.S.I. menempuh pendidikan S.1 dan S.2 di IAIN Walisongo Semarang
Karya Atika Ulfia Adlina, S.Psi.I., M.S.I. dalam bentuk jurnal diantaranya adalah Pemberian Terapi Dzikir pada Pasien Schizophrenia di Panti Jalmah Sehat, Kabupaten Kudus pada tahun 2023 dan Religion and Authority: The Role of Tuan Guru in Shaping the Discourse of Sasaknese Islam in Lombok, Indonesia pada tahun 2023
-
Profil Dianing Pra Fitri, M.S.I.
Dianing Pra Fitri, M.S.I. menempuh pendidikan S.1 dan S.2 di IAIN Walisongo Semarang
Karya Dianing Pra Fitri, M.S.I. dalam bentuk buku diantaranya adalah Terapi Whirling Darwis (Cirebon: Nusa Litera Inspirasi, 2021) dan Sufism Today : Heritage, Art, Traditioin in Global; Community (Cirebon: Nusa Litera Inspirasi, 2021)
-
Profil Zulham Qudsi Farizal Alam, MA.
Zulham Qudsi Farizal Alam, MA. menempuh pendidikan S.1 di International University of Africa dan S.2 di Universitas Islam Omdurman Sudan
Karya Zulham Qudsi Farizal Alam, MA. dalam bentuk jurnal diantaranya adalah Kontribusi Ahmad Lutfi Fathullah Dalam Kajian Hadis Indonesia Melalui Aplikasi Perpustakaan Islam Digital (2017)
-
Profil Sofi Aulia Rahmania, M.Pd.
Sofi Aulia Rahmania, M.Pd. menempuh pendidikan S.1 dan S.2 di Universitas Negeri Semarang
Karya Sofi Aulia Rahmania, M.Pd. dalam bentuk jurnal diantaranya adalah A Peek at Indonesia Through Podcasts: A Case Study of Language and Culture Diplomacy Through Technology-Based Learning Media for the Darmasiswa Pre-Departure Program (2023)
-
Profil Meta Malihatul Maslahat, M.A.
Meta Malihatul Maslahat, M.A. menempuh pendidikan S.1 Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung dan S.2 di Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta
Karya Meta Malihatul Maslahat, M.A. dalam bentuk buku diantaranya adalah Psikologi Sufistik : Memahami Ilmu Jiwa dalam Perspektif Tasawuf (Cirebon : Nusa Litera Inspirasi, 2021 dan Sufisem Today : Heritage, Art and Tradition in the Global Community (Cirebon : Nusa Litera Inspirasi, 2021)
-
Profil Erina Rahmajati, M.Psi
Erina Rahmajati, M.Psi menempuh pendidikan S.1 dan dan S.2 Universitas Muhammadiyah Surakarta
Karya Erina Rahmajati, M.Psi dalam bentuk buku diantaranya adalah Agama Dan Covid-19 Perspektif Aqidah Dan Filsafat Islam(Cirebon : Nusa Litera Inspirasi, 2021)
-
Profil Rinova Cahyandari, M.Psi
Rinova Cahyandari, M.Psi menempuh pendidikan S.1 dan S.2 di Universitas Islam Indonesia Yogyakarta
Karya Rinova Cahyandari, M.Psi dalam bentuk bunga rampai diantaranya adalah Pandemi dalam Kacamata Agama dan Filsafat yang ditulis bersama kwan kawannya pada tahun 2021.
-
Profil Arif Friyadi, M.Ag.
Arif Friyadi, M.Ag. menempuh pendidikan S.1 Universitas Al Azhar Mesir dan S.2 di Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang
Karya Arif Friyadi, M.Ag.dalam bentuk bunga rampai diantaranya adalah Yang Terdepan dalam Menghadapi Pembelajaran Daring (Tulung Agung: Akademika Pustaka, 2021)
-
Profil Azizatul Khusniyah, M.Hum
Azizatul Khusniyah, M.Hum menempuh pendidikan S.1 dan S.2 di Universitas Diponegoro Semarang
Karya Azizatul Khusniyah, M.Hum dalam bentuk jurnal diantaranya adalah Characteristics Of Ancient Qur'anic Manuscripts In Lampung Museum: History Of The Entry Of Islam, Position pada tahun 2023
-
Profil Nusaibah M.Pd
Nusaibah M.Pd menempuh pendidikan S.1 di Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta dan S.2 di IAIN Kudus
Karya Nusaibah M.Pd dalam bentuk jurnal diantaranya adalah Supervisi Klinis dalam Latar Budaya Pesantren di MA Salafiyah Kajen, Margoyoso, Pati pada tahun 2020
-
Ahmad Saerozi,M.Ag.
Ahmad Saerozi,M.Ag. menempuh pendidikan S.1 di STAIN Kudus dan S.2 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
Karya Ahmad Saerozi,M.Ag.dalam bentuk jurnal diantaranya adalah (1) Interpretation of Educational Verses Study of the Interpretation Q.S Al-Baqarah: 30-34 (Value and Implications in the World of Islamic Education) (2023) dan (2) Karakteristik Kitab Mazhraf al-Basyir Karya KH. Baidhowi Kajen Pati (2024)